Buku “Dasar-Dasar Dan Riset Digital Image Processing” buku tentang pengolahan citra digital. Dimana merupakan ilmu cabang dari bidang computer vision. Image processing adalah bidang termasuk untuk pengolahan, analisa, dan pemahaman tetang citra digital, dan high-dimensional data dari dunia nyata untuk menghasilkan angka atau simbol-simbol informasi untuk pengambilan keputusan. Buku Dasar-Dasar dan Riset Digital Image Processing ini juga menyajikan tentang anlisa citra digital khususnya yang berkaitan dengan image retrieval. Bab pertama dalam buku ini akan membicarakan Pengatar Citra Digital, Bab kedua tentang Resolusi Warna. Bab tiga menjelaskan tentang Representasi citra digital, Bab ke-empat tentang pengolahan cita digital, bab kelima analisa citra digital, sedangkan bab–bab berikut membicarakan tentang jenis-jenis citra digital, content-based image retrieval, dan bab terakhir menjelaskan tentang, CBIR untuk pengenalan tindak kejahatan.
Ulasan
Belum ada ulasan.